NASIONAL
NASIONAL

DPR dan Klaim Berantas Mafia Minyak Goreng

image_pdfimage_print

Pengawasan sistematik mengacu pada proses pengawasan secara terencana, terstandar, terstruktur, terukur dengan langkah-langkah dan tindak lanjut yang lebih jelas serta mengacu pada peraturan yang berlaku, melibatkan partisipasi masyarakat dan berbasis pada nilai-nilai akuntabilitas.

ADVERTISEMENTS
Kartu ATM di Rumah, Action Mobile di Tangan

Dengan pengawasan sistematik DPR dapat memahami duduk permasalahan yang sebenarnya, apakah terkait aktor, kebijakan, perilaku pasar atau persoalan lainnya.

ADVERTISEMENTS
Bank Aceh Syariah Mengucapkan Selamat Hari Pahlawan 10 November 2024

Pengawasan sistemik mengacu pada objek pengawasan, yaitu sistem dari tata kelola minyak goreng yang dikembangkan oleh pemerintah. Wilayah yang dapat dijangkau pemerintah itu sendiri. Dengan cara DPR akan lebih mudah untuk membangun sistem deteksi dini terhadap segala bentuk masalah yang muncul dalam struktur tata kelola minyak goreng nasional.

Berita Lainnya:
Nasaruddin Umar Siap Lakukan Pembersihan di Kementerian Agama
ADVERTISEMENTS
Memperingati 96 Tahun Sumpah Pemuda dari Bank Aceh Syariah

Mengacu pada dua cara pengawasan di atas, DPR dapat menentukan siklus fungsi pengawasan parlemen yang menyatu dengan siklus legislasi dan siklus penganggaran, termasuk laporan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Adanya siklus fungsi pengawasan ini menuntut parlemen untuk mengambil sikap terhadap satu isu dalam jangka panjang dari implementasi kebijakan yang berkelanjutan.

Berita Lainnya:
Ivan Sugianto Terpuruk, PPATK Blokir Rekening Akibat TPPU, Ahmad Sahroni Minta Polisi Tegas
ADVERTISEMENTS
Selamat & Sukses atas Pelantikan Ketua DPRA, Wakil Ketua I DPRA dan Wakil Ketua II DPRA

Pada akhirnya, ujian sebenarnya demokrasi di Indonesia adalah sejauh mana DPR dapat memastikan bahwa pemerintah tetap bertanggung jawab kepada rakyat dengan menjaga pengawasan atas kebijakan dan implementasinya oleh pemerintah.

ADVERTISEMENTS
Pertemuan Tahunan Perbankan Syariah 2024

Apakah DPR dalam meminta pertanggungjawaban pemerintah secara efektif pada akhirnya akan bergantung pada sejauh mana konfigurasi politik dan komitmen partai-partai terhadap pemilihnya.

ADVERTISEMENTS
Selamat Memperingati Hari Santri Nasional

*(Penulis adalah Direktur Indonesian Parliamentary Center)

1 2

Reaksi & Komentar

Berita Lainnya