HIBURAN

Viral Pria Tiongkok Mirip Aaron Kwok, Netizen Berdebat

image_pdfimage_print

BANDA ACEH – Baru-baru ini, seorang netizen membagikan di aplikasi jejaring sosial Xiaohongshu bertemu dengan penyanyi sekaligus aktor tampan Aaron Kwok (56) di sebuah kereta di Shanghai, Tiongkok.

ADVERTISEMENTS
Kartu ATM di Rumah, Action Mobile di Tangan

Dalam unggahannya, sang netizen memposting foto seorang pria menggunakan masker, yang berdiri di tengah kabin kereta, sedang asyik dengan ponselnya. Sepintas, sang pria memang sangat mirip dengan pelantun “Loving You Forever”.

Berita Lainnya:
Siswa SMP Berwajah Mirip Gibran, Warganet: Semoga Nasibnya Sama Ya Dek
ADVERTISEMENTS
Bank Aceh Syariah Mengucapkan Selamat Hari Pahlawan 10 November 2024

Netizen kemudian menulis di bagian caption: “Bertemu Aaron Kwok di kereta.”

ADVERTISEMENTS
Memperingati 96 Tahun Sumpah Pemuda dari Bank Aceh Syariah

Pria mirip Aaron Kwok (8days)

ADVERTISEMENTS
Selamat & Sukses atas Pelantikan Ketua DPRA, Wakil Ketua I DPRA dan Wakil Ketua II DPRA

Dilansir portal 8days, dengan cepat foto itu menjadi viral. Banyak netizen dengan cepat mengatakan bahwa pria di dalam kereta itu memang sangat mirip dengan Aaron Kwok.

ADVERTISEMENTS
Pertemuan Tahunan Perbankan Syariah 2024

“Tapi mengapa Aaron membeli tiket kereta berdiri? Bukankah dia seharusnya mendapat kursi kelas bisnis?” tanya seorang netizen di kolom komentar.

Berita Lainnya:
Legislator Gerindra Minta Polisi Juga Tindak Artis Promosi Judi Online: Jangan Cuma Keras ke Sadbor
ADVERTISEMENTS
Selamat Memperingati Hari Santri Nasional

Sementara itu, beberapa orang merasa bahwa pria di foto itu sebenarnya sama sekali tidak sebugar atau semenarik bintang film Lee Rock (1991) dan The Kung Fu Scholar (1994) ini.

“Aaron punya otot, tapi pria ini tidak,” cecar salah satu netizen.

Sumber: Tabloidbintang


Reaksi & Komentar

Berita Lainnya