NASIONAL
NASIONAL

Innalillahi, Pendiri Mualaf Center Indonesia Steven Indra Wibowo Berpulang ke Rahmatullah

image_pdfimage_print

BANDA ACEH – Pendiri Mualaf Center Indonesia (MCI) Steven Indra Wibowo meninggal dunia pada hari ini, Jumat (14/10).

ADVERTISEMENTS
Kartu ATM di Rumah, Action Mobile di Tangan

Kabar duka itu disampaikan pendakwah Ustaz Hilmi Firdausi melalui akun pribadinya di Instagram.

ADVERTISEMENTS
Bank Aceh Syariah Mengucapkan Selamat Hari Pahlawan 10 November 2024

“Innalillahi wa innailahi rajiun. Selamat jalan sahabatku, guruku dalam beramal, penjaga para ulama, penggerak dakwah yang luar biasa dengan Mualaf Centernya,” kata Ustaz Hilmi Firdausi.

Berita Lainnya:
Profil Julpan Tambunan, Pejabat Kadin yang Laporkan Gadis 14 Tahun usai Anaknya Kirim Video Porno
ADVERTISEMENTS
Memperingati 96 Tahun Sumpah Pemuda dari Bank Aceh Syariah

Koh Steven yang akrab disapa meninggal di salah satu rumah sakit di Surabaya karena diabetes.

ADVERTISEMENTS
Selamat & Sukses atas Pelantikan Ketua DPRA, Wakil Ketua I DPRA dan Wakil Ketua II DPRA

Koh Steven berada di ibu kota provinsi Jawa Timur itu untuk mengurus acara Hijrah Fest.

ADVERTISEMENTS
Pertemuan Tahunan Perbankan Syariah 2024

“Telah berpulang ke Rahmatullah, guru kita, Koh Steven Indra Wibowo (Mualaf Center). Jumat 14 Oktober 2022 pukul 19.30 WIB di RSI Surabaya. Semoga beliau mendapatkan tempat terbaik di sisi Allah SWT,” bunyi pesan yang beredar tersebut.

Berita Lainnya:
Jawaban 'Mas Wapres' Bikin Reza Indragiri Kecewa saat Adukan Akun Fufufafa: Cuma Sebatas Itu
ADVERTISEMENTS
Selamat Memperingati Hari Santri Nasional

Ustaz Hilmi Firdausi meyakini Koh Steven meninggal dunia dalam keadaan terbaik atau husnulkhatimah.

“Saya menjadi saksi bahwa beliau adalah orang baik,” ucap Ustaz Hilmi Firdausi.


Reaksi & Komentar

Berita Lainnya