HIBURAN

Indra Bekti Blak-Blakan Kecewa Lesti Kejora Cabut Laporan KDRT

image_pdfimage_print

BANDA ACEH – Indra Bekti termasuk kalangan yang kecewa dengan keputusan yang diambil Lesti Kejora terkait kasus KDRT. Bekti sejak awal berharap proses hukum terus berlanjut.

ADVERTISEMENTS
Kartu ATM di Rumah, Action Mobile di Tangan

Indra Bekti mengatakan dirinya menaruh simpati kepada Lesti Kejora sebagai korban. Terlebih, kekerasan fisik yang dialaminya bukan hanya terjadi satu kali.

ADVERTISEMENTS
Bank Aceh Syariah Mengucapkan Selamat Hari Pahlawan 10 November 2024

“Kecewa aja sih, maksudnya kita udah support yang luar biasa untuk Lesti sendiri ya kan, kenapa begitu cepatnya untuk bisa menyabut laporan itu,” kata Indra Bekti, di kawasan SCBD, Jakarta Selatan, Selasa (18/10).

Berita Lainnya:
Irish Bella Menikah Lagi, Ammar Zoni Merasa Sendiri hingga Frustasi Setelah Hukumannya Jadi 4 Tahun
ADVERTISEMENTS
Memperingati 96 Tahun Sumpah Pemuda dari Bank Aceh Syariah

Kendati demikian, tak ada yang bisa diperbuat Indra Bekti. Mencabut laporan atau terus melanjutkan perkara, sepenuhnya ada di tangan Lesti Kejora.

ADVERTISEMENTS
Selamat & Sukses atas Pelantikan Ketua DPRA, Wakil Ketua I DPRA dan Wakil Ketua II DPRA

Lesti dan Rizky Billar (Instagram)

ADVERTISEMENTS
Pertemuan Tahunan Perbankan Syariah 2024

“Banyak yang menyayangkan itu juga gitu, tapi itu kembali kepada mereka kan, itu keputusan mereka sendiri. Banyak yang tentunya disini punya pendapat dan riset sendiri bahwa mayoritas pelaku KDRT itu bisa mengulanginya lagi,” sambungnya.

Berita Lainnya:
Chris Brown Dituduh Lakukan Pelecehan Seksual di Yacht Milik Sean 'Diddy' Combs
ADVERTISEMENTS
Selamat Memperingati Hari Santri Nasional

Seperti diberitakan sebelumnya, Lesti Kejora memutuskan untuk mencabut laporannya di Polres Metro Jakarta Selatan. Billar yang sebelumnya sudah berstatus tersangka dan ditahan pun bisa dengan cepat menghirup udara bebas.

Puncaknya, Selasa (18/10) malam kemarin, Lesti Kejoda dan Rizky Billar melakukan perdamaian di hadapan penyidik, pengacara, dan pemuka agama. Polisi kemudian menghentikan proses penyidikan terhadap Billar.

Sumber: Tabloidbintang


Reaksi & Komentar

Berita Lainnya