ACEH

Mayjen Novi Helmy Prasetya Jabat Pangdam IM, Berpengalam di Kopassus

image_pdfimage_print

BANDA ACEH – Panglima TNI Laksamana Yudo Margono menunjuk Mayjen Novi Helmy Prasetya sebagai Panglima Kodam Iskandar Muda (IM) menggantikan Mayjen Mohamad Hasan.

ADVERTISEMENTS
Kartu ATM di Rumah, Action Mobile di Tangan

Dalam Salinan dokumen yang diterima pada Kamis (9/3/2023), mutase di pimpinan Kodam tersebut termaktub dalam surat keputusan Panglima TNI bernomor Kep/267/III/2023.

ADVERTISEMENTS
Bank Aceh Syariah Mengucapkan Selamat Hari Pahlawan 10 November 2024

Dalam surat itu juga disebutkan bahwa Mayjen TNI Mohammad Hasan mendapat jabatan baru sebagai Panglima Kodam Jaya.

Berita Lainnya:
Maulana Akhbar Ajak Warga Aceh Besar Jalani Pilkada Tanpa Intimidasi
ADVERTISEMENTS
Memperingati 96 Tahun Sumpah Pemuda dari Bank Aceh Syariah

Untuk diketahui, sebelum ditunjuk jadi Pangdam IM, Mayjen Novi menjabat sebagai Pangdivif 3 Kostrad.

ADVERTISEMENTS
Selamat & Sukses atas Pelantikan Ketua DPRA, Wakil Ketua I DPRA dan Wakil Ketua II DPRA

Seperti informasi yang dihimpun dari berbagai sumber, perwira bintang dua itu merupakan lulusan Akademi Militer (Akmil) 1993. Ia juga berpengalaman dibidang Infanteri (Kopassus).

Berita Lainnya:
[HAK JAWAB] Kasus Terkuaknya Sindikat Judi Online yang Mencatut Nama DANA Indonesia
ADVERTISEMENTS
Pertemuan Tahunan Perbankan Syariah 2024

Selama berdinas di TNI Angkatan Darat ia sudah banyak melaksanakan penugasan operasi, di antaranya penugasan dalam negeri melaksanakan operasi Timor Timur 1996, operasi Tribuana tahun 1999. Kemudian penugasan luar negeri melaksanakan Pengamanan VVIP RI 1 di Rusia tahun 2013, di Inggris 2004 dan Jerman 2015.[]

ADVERTISEMENTS
Selamat Memperingati Hari Santri Nasional

Reaksi & Komentar

Berita Lainnya