BANDA ACEH – Hakim Mahkamah Konstitusi (MK) Daniel Yusmic Pancastaki Foekh menyoroti peran Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini alias Risma dalam penyaluran bantuan sosial atau bansos.Daniel mulanya menyoroti peran Menteri Koordinator atau Menko Perekonomian Airlangga Hartarto yang sempat terlihat membagi-bagikan bansos. Hakim konstitusi itu menyebutkan bahwa peran Airlangga tersebut adalah fakta persidangan.”Sedangkan, justru Ibu Mensos ini perannya sangat minimalis nih. Ada apa nih, Bu Mensos?” tanya Daniel dalam sidang di Gedung MK, Jakarta Pusat pada Jumat, 5 April 2024.Daniel lalu menanyakan apakah peran ini berhubungan dengan rapat kerja bersama DPR. “Kemudian membuat Ibu menjadi tidak nampak dalam pembagian bansos dan sebagainya?” tanya dia.Risma belum menjawab pertanyaan ini. Sebab, sidang keburu diskors atau ditunda sementara dan dimulai lagi pada 13.00. Risma dan tiga menteri lainnya akan mengungkapkan jawaban atas berbagai pertanyaan delapan hakim MK. Ketiga menteri tersebut adalah Menko Perekonomian Airlangga Hartarto, Menko PMK Muhadjir Effendy, dan Menteri Keuangan Sri Mulyani.Seperti diketahui, sidang permohonan perselisihan hasil pemilihan umum atau PHPU Pilpres yang digelar MK hari ini menghadirkan keempat menteri Presiden Joko Widodo atau Jokowi tersebut. Selain itu, Mahkamah Konstitusi juga memanggil Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP). Kelima pihak dipanggil untuk memberikan keterangan sehubungan dengan dalil-dalil Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar dan Ganjar Pranowo–Mahfud MD. mengenai dugaan Kecurangan Pemilu 2024, yakni lewat bantuan sosial atau bansos, pengerahan kepala desa dan aparat, dan sebagainya.
Hakim MK Singgung Minimnya Peran Risma dalam Penyaluran Bansos: Ada Apa Nih Bu Mensos?
Berita Lainnya
Modus Baru Kecurangan Isi BBM, Takaran Dikurangi Menggunakan Aplikasi
BANDA ACEH - Kementerian Perdagangan bersama Bareskrim Polri menemukan modus kecurangan baru untuk…
BPJS Kesehatan Siap Berikan Layanan Maksimal Selama Libur Lebaran 2025
JAKARTA – BPJS Kesehatan terus menunjukkan komitmennya untuk memastikan bahwa seluruh peserta…
Rekaman Paula Verhoeven Selingkuh hingga Dua Jam di Kamar Mandi…
BANDA ACEH - Drama perceraian antara Baim Wong dan Paula Verhoeven tampaknya masih terus berlanjut…
Celios: IHSG Ambruk karena Publik Meragukan Kebijakan Ekonomi Prabowo
BANDA ACEH - Perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia pada Selasa, 18 Maret 2025 mengalami…
Geger soal Tarif Drone Dikaitkan Temuan 59 Titik Ladang Ganja di…
BANDA ACEH - Viral di media sosial soal penemuan ladang ganja di kawasan Taman Nasional Bromo…
Oknum Polisi di Makassar Dicopot Usai Paksa Korban Kekerasan Seksual…
BANDA ACEH - Iptu HN kini dicopot dari jabatannya sebagai Kanit Perlindungan Perempuan dan Anak…
Tudingan Deddy Sitorus ke Jokowi Harus Dipertanggung Jawabkan,…
BANDA ACEH - Statemen Ketua DPP Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Deddy Sitorus yang…
Bak Film Action, BNN Lampung Gagalkan Penyelundupan Narkoba di Tol…
BANDA ACEH - Tim gabungan Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Lampung dan Satuan Patroli Jalan…
Reaksi Menohok Sarwendah Usai dr. Richard Lee Sebut Ruben Onsu Mualaf
BANDA ACEH - Konten YouTube terbaru di kanal Sarwendah Official sukses mencuri perhatian publik.…