100% Data Masuk ke KPU, Safriadi Oyon dan Hamzah Sulaiman akan Segera Melenggang ke Kantor Bupati Aceh Singkil
ACEH

100% Data Masuk ke KPU, Safriadi Oyon dan Hamzah Sulaiman akan Segera Melenggang ke Kantor Bupati Aceh Singkil

ADVERTISMENTS
Iklan Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H dari Bank Aceh Syariah
image_pdfimage_print

BANDA ACEH – Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Aceh Singkil nomor urut 1, Safriadi Oyon dan Hamzah Sulaiman mengungguli perolehan suara Pilkada 2024 berdasarkan hasil real count yang diupdate dari data KPU (https://pilkada2024.kpu.go.id/) pada Kamis (28/11/2024) pukul 09.00 WIB.

ADVERTISMENTS

Berdasarkan data rekapitulasi yang dihimpun HARIANACEH.co.id, pasangan Afriadi Oyon dan Hamzah Sulaiman ini memperoleh 43,765 suara atau 58.86 persen dari total suara yang telah masuk ke server database KPU, dengan tingkat penghitungan data mencapai 100 persen dari total keseluruhan 223 TPS.

Berita Lainnya:
Wagub Hadiri Akad Massal Program Rumah untuk Guru Indonesia di Aceh

Berikut perolehan suara pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Aceh Singkil:

ADVERTISMENTS
  1. Safriadi Oyon – Hamzah Sulaiman: 43,765 suara (58.86%)
  2. Dulmusrid – Al Hidayat: 30,590 suara (41.14%)
Ⓒ Hak cipta foto di atas dikembalikan sesungguhnya kepada pemilik foto
Hasil Rekapitulasi Suara Real Count KPU Pilkada 2024 Kabupaten Aceh Singkil. FOTO/Tangkapan Layar. Ⓒ Hak cipta foto di atas dikembalikan sesungguhnya kepada pemilik foto

Dengan rekapitulasi hasil sampai pukul 09.00 WIB, pasangan Safriadi Oyon dan Hamzah Sulaiman berpeluang besar untuk memimpin Kabupaten Aceh Singkil lima tahun ke depan, meski hasil resmi penetapan masih menunggu penetapan Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Singkil.[]

Berita Lainnya:
Sudah Saatnya Prabowo Subianto Copot Menteri Tebar Pesona dan Kemaruk
ADVERTISMENTS
Selamat & Sukses dr. Elfina Rachmi atas pengukuhan sebagai Kepala Instalasi Gizi Rumah Sakit Persahabatan

Reaksi & Komentar

Berita Lainnya

ADVERTISMENTS