Ternyata Kecelakaan Beruntun di Tol Dalam Kota Saat Contra Flow Jumat Pagi

Ⓒ Hak cipta foto di atas dikembalikan sesungguhnya kepada pemilik foto

Ⓒ Hak cipta foto di atas dikembalikan sesungguhnya kepada pemilik foto

image_pdfimage_print

BANDA ACEH -Kecelakaan beruntun melibatkan enam kendaraan terjadi di di KM 00+500 Ruas Tol Dalam Kota Jakarta arah Cawang pada Jumat, 13 Desember 2024 pukul 08.30 WIB.

ADVERTISEMENTS
ad46

Sesaat setelah kejadian, petugas Representative Office 2 Jasamarga Metropolitan Tollroad (JMT) selaku pengelola Ruas Tol Dalam Kota bersama Jasamarga Tollroad Operator (JMTO) dan Kepolisian tiba di Lokasi untuk melakukan evakuasi dan pengaturan lalu lintas.

ADVERTISEMENTS

Kecelakaan bermula saat mobil bak terbuka L300 melaju menuju arah Cawang dan mendahului kendaraan Mobilio. Dikarenakan pengendara Mobilio kurang antisipasi, sehingga menyebabkan tabrakan beruntun dan melibatkan satu kendaraan yang sedang melaju di lajur Contraflow. 

ADVERTISEMENTS

Akibatnya, enam kendaraan terlibat dalam kecelakaan ini. Tiga orang dilaporkan terluka.

ADVERTISEMENTS

“Saat ini, tiga orang pengemudi kendaraan yang mengalami luka-luka dan segera dievakuasi ke RSU UKI untuk mendapatkan penanganan lebih lanjut,” kata Marketing and Communication Department Head

ADVERTISEMENTS

Jasamarga, Panji Satriya dalam keterangan resmi.

ADVERTISEMENTS

Jasa Marga berkoordinasi dengan pihak kepolisian terkait pendataan korban dan tindak lanjut penanganan kecelakaan. 

ADVERTISEMENTS
Follow HARIANACEH.co.id untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Exit mobile version