HIBURAN

Fakta Serial Web Devano Danendra Bad Boys vs Crazy Girls

image_pdfimage_print

BANDA ACEH – Bad Boys vs Crazy Girls adalah serial web yang tengah trending di VIU. Dibintangi oleh Devano Danendra dan Megan Domani, rilis sejak 14 Oktober lalu. Secara cerita mungkin kan dianggap klise, karena mengambil formula benci jadi cinta. Namun, formula ini juga terbukti tak pernah gagal bikin pemirsa baper.

ADVERTISEMENTS
Kartu ATM di Rumah, Action Mobile di Tangan

 

ADVERTISEMENTS
Bank Aceh Syariah Mengucapkan Selamat Hari Pahlawan 10 November 2024

Bad Boys vs Crazy Girls menampilkan kisah lucu anak laki-laki dan perempuan yang saling populer terjebak dalam kondisi yang enggak pernah diduga sebelumnya. Keduanya terkenal dan nakal di sekolah pun membuat mereka menjadi kerap kali bertemu.

ADVERTISEMENTS
Memperingati 96 Tahun Sumpah Pemuda dari Bank Aceh Syariah

Keterpaksaan itu membuat mereka menjadi frustasi tapi di sinilah letak kelucuannya. Alur cerita yang menarik pun bikin perhatian masyarakat semakin penasaran. Ini dia beberapa fakta seputar Bad Boys vs Crazy Girls.

Berita Lainnya:
Gunakan Pesawat Ini ke Semarang, Gibran Rakabuming Jadi Sorotan Netizen
ADVERTISEMENTS
Selamat & Sukses atas Pelantikan Ketua DPRA, Wakil Ketua I DPRA dan Wakil Ketua II DPRA

Bad Boys vs Crazy Girls (Dok VIU)

ADVERTISEMENTS
Pertemuan Tahunan Perbankan Syariah 2024

• Adaptasi dari Wattpad
Rupanya, Bad Boy vs Crazy Girl ini merupakan cerita yang diadaptasi dari novel digital yaitu Wattpad. Karya novel Asri Cia di Wattpad berhasil meraih 7,1 juta pembaca, lho. Kesuksesan itu yang membuat produser untuk menuangkan cerita ini ke dalam bentul visual serial.

ADVERTISEMENTS
Selamat Memperingati Hari Santri Nasional

• Dibintangi Artis Muda Berbakat
Seria romansa teenfiction ini pun dibintangi aktris da aktor muda yang kerap kali mengilaukan layar perfilman Indonesia. Megan Domani (Kate) dan Devano Danendra (Liam) adalah pemeran utama dari serial ini. Pemeran pendukungnya pun nggak kalah terkenal yakni Gabriella Eka Putri, Nicole Parham, Jenny Zhang, Montserrat Gizele hingga Adam Farel.

Berita Lainnya:
Profil Seleb Tiktok Gunawan Sadbor Ditangkap Polisi: Joget Ayam Patuk, Saweran Rp700 Ribu Sehari

• Serial Teenfection Indonesia Pertama di Viu
Sesudah Pretty Liars 2, Emil Heradi menjadi bagian sutradara yang menggarap serial Bad Boy vs Crazy Girl. Serial bergenre teenfiction romantis dari Indonesia ini pun hal pertama yang ditayangkan oleh Viu Original. Dari plot cerita, pemeran, teknis hingga sutradara yang ada di balik cerita ini, memungkinkan Bad Boy vs Crazy Girl akan masuk ke watchlist serial yang bakal kamu tonton. Tunggu tanggal 14 Oktober 2022! Save the date, ladies.

 

Sumber: Tabloidbintang


Reaksi & Komentar

Berita Lainnya