NASIONAL
NASIONAL

Anies Paket Lengkap untuk Pilkada Jakarta, Hanya Tidak Punya Satu Hal

image_pdfimage_print

BANDA ACEH – Pengamat Politik Refly Harun menilai Anies Baswedan merupakan paket lengkap untuk pemilihan kepala daerah (Pilkada) DKI Jakarta 2024, dan hanya tidak mempunyai satu hal, yaitu partai Politik.Kelengkapan Anies Baswedan untuk Pilkada DKI Jakarta 2024 melingkupi kecerdasan, penampilan di depan publik yang baik, komunikasi baik, hingga pendukung yang militan dan jauh lebih konsolidasi.

ADVERTISEMENTS
Kartu ATM di Rumah, Action Mobile di Tangan

“Jadi Anies paket lengkap, satu-satunya yang dia tidak punya adalah partai politik, satu cerdas, performance-nya baik, komunikasinya baik, kemudian pendukungnya juga militan, pendukungnya jauh lebih konsolidasi” ucapnya,  dikutip dari YouTube Refly Harun, Jumat (2/7).

Berita Lainnya:
Idrus Marham Ingatkan Semua Pihak Tak Lagi Persoalkan Kepemimpinan Bahlil sebagai Ketum Golkar
ADVERTISEMENTS
Bank Aceh Syariah Mengucapkan Selamat Hari Pahlawan 10 November 2024

Sementara diketahui, dalam survei Indikator, Anies Baswedan unggul pada simulasi top of mind Pilkada DKI Jakarta 2024 dengan dipilih secara spontang oleh 39,7% dari total responden.

ADVERTISEMENTS
Memperingati 96 Tahun Sumpah Pemuda dari Bank Aceh Syariah

“Ini kami sebut sebagai strong voters, karena mereka bisa menyebut nama calon gubernur tanpa kami brief nama-nama yang akan maju,” kata Direktur Eksekutif Indikator Burhanuddin Muhtadi dalam paparan surveinya secara daring, Kamis (25/7/2024), dikutip dari databoks.

ADVERTISEMENTS
Selamat & Sukses atas Pelantikan Ketua DPRA, Wakil Ketua I DPRA dan Wakil Ketua II DPRA

Posisi di bawah Anies yaitu mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok dengan perolehan suara 23,8 persen, disusul oleh mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dengan 13,1 persen.

Berita Lainnya:
Pelapor Said Didu yang Kritisi Keberadaan PIK 2 Dikuliti Netizen: Kok Gak Bela Warganya?!
ADVERTISEMENTS
Pertemuan Tahunan Perbankan Syariah 2024

Survei tersebut dilakukan dengan 800 responden di Jakarta bekriteria usia 17 tahun ke atas atau sudah menikah dipilih melalui metode multistage random sampling. Sedangkan pengambilan data dilakukan pada 18-26 Juni 2024 melalui wawancara.

ADVERTISEMENTS
Selamat Memperingati Hari Santri Nasional

Margin of error sekitar 3,5 persen pada tingkat kepercayaan 95 persen, dan sebanyak 16,1% responden dalam simulasi top of mind tidak menjawab atau tidak tahu siapa kandidat calon gubernur Jakarta yang akan dipilihnya.


Reaksi & Komentar

Berita Lainnya