Jumat, 15/11/2024 - 16:46 WIB
IndonesianArabicEnglishRussianGermanFrenchChinese (Simplified)JapaneseMalayHindi

TERBARU

GADGETTEKNOLOGI

Cara Mengatasi Harddisk Eksternal Tidak Berfungsi di MacOSX

image_pdfimage_print

BANDA ACEH – Jika kalian adalah pengguna Mac, pasti kalian pernah mengalami hal ini. Harddisk eksternal tidak berfungsi di MacOSX atau kalian tidak bisa copy data ke harddisk eksternal di MacOSX kalian.

ADVERTISEMENTS
Kartu ATM di Rumah, Action Mobile di Tangan

Hal ini terjadi karena sistem penjurnalan file di macosx dan harddisk kalian berbeda. Biasanya, hardisk eksternal secara default memilki sistem file NTFS sedangkan macosx adalah MacOSX Journaled.

ADVERTISEMENTS
Bank Aceh Syariah Mengucapkan Selamat Hari Pahlawan 10 November 2024

Perbedaan inilah yang membuat harddisk eksternal tidak terbaca atau tidak bisa copy, paste, delete jika di pasang ke mac.

ADVERTISEMENTS
Memperingati 96 Tahun Sumpah Pemuda dari Bank Aceh Syariah

Untuk mengatasi hal ini, kalian diharuskan menggunakan Software tambahan, misalnya Paragon NTFS atau Tuxera NTFS. Mari kita lihat 3 software andalan untuk mengaktifkan fitur copy, paste, delete di harddisk eksternal berformatkan NTFS di MacOSX

Berita Lainnya:
Video Yanti TKW Taiwan Jadi Trending di Mesin Pencarian Google, Ternyata Karena Ini
ADVERTISEMENTS
Selamat & Sukses atas Pelantikan Ketua DPRA, Wakil Ketua I DPRA dan Wakil Ketua II DPRA

Download Software NTFS Mac Terbaik Dibawah

  1. Paragon NTFS (Berbayar)

    Software ini adalah ntfs mount favorit saya. Selain dapat mengaktifkan berbagai fitur NTFS, dengan paragon ini kita bisa melihat status dan analisa data mengenai hardisk. Terdapat juga tray icon yang menampilkan status harddisk eksternal yang kita sedang pasang. Paragon NTFS mengharuskan customer untuk membayar lisensi software untuk bisa menikmati semua fiturnya. Tapi untuk kalian ingin mencoba menggunakan Paragon NTFS, coba download paragon ini secara gratis di sini. Paragon NTFS Terbaru High Sierra Support

  2. Tuxera NTFS (Berbayar)

    Tuxera adalah salah satu aplikasi yang digunakan oleh user MAC sebagai aplikasi tambahan untuk membaca format hardisk NTFS.
    Berdasarkan pengalaman pribadi untuk laptop bertipe MAC tidak bisa secara otomatis untuk membaca atau menulis yang berformat NTFS. Seperti contohnya ketika saya ingin copy file dari MAC ke Harddisk External. Saya tidak menemukan untuk fungsi Paste. Masalah tersebut bisa diatasi dengan menggunakan aplikasi Tuxera. Cara instalasi & pemasangannya cukup mudah. Download aplikasi Tuxera dibawah ini :Tuxera 2018 Final – Full Version

  3. Mounty For NTFS (Gratis)

    Software mungil untuk mount ulang volume NTFS yang tersimpan di bawah Mac OS X 10.9+ dalam mode read-write. Dengan tampilannya yang sangat simple, menjadi mounty ini salah satu tools NTFS mac terbaik dan gratis di dunia. Ingin langsung mencobanya? Free Download Software Mounty for NTFS V1.6

ADVERTISEMENTS
Pertemuan Tahunan Perbankan Syariah 2024

ADVERTISEMENTS
Selamat Memperingati Hari Santri Nasional

Reaksi & Komentar

وَالَّذِينَ يُؤْمِنُونَ بِمَا أُنزِلَ إِلَيْكَ وَمَا أُنزِلَ مِن قَبْلِكَ وَبِالْآخِرَةِ هُمْ يُوقِنُونَ البقرة [4] Listen
And who believe in what has been revealed to you, [O Muhammad], and what was revealed before you, and of the Hereafter they are certain [in faith]. Al-Baqarah ( The Cow ) [4] Listen

Berita Lainnya

Tampilkan Lainnya Loading...Tidak ditemukan berita/artikel lainnya.
IndonesianArabicEnglishRussianGermanFrenchChinese (Simplified)JapaneseMalayHindi