Laut Banda Diguncang Gempa Bumi, Rumah Bergetar Hingga Benda-benda Ringan yang Digantung Bergoyang

Ⓒ Hak cipta foto di atas dikembalikan sesungguhnya kepada pemilik foto

BANDA ACEH -Gempa bumi bermagnitudo 3 terjadi di Laut Banda, Kepulauan Maluku, pada Rabu malam (20/4/2022).

Berdasarkan laman resmi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) disebutkan bahwa gempa terjadi sekitar pukul 22.55 WIB.

ADVERTISEMENTS

Pusat gempa berada di laut 34 km Barat Banda dengan kedalaman 10 kilometer.

ADVERTISEMENTS

Titik koordinat gempa ada pada 4.63 Lintang Selatan (LS) dan 129.61 Bujur Timur (BT). Gempa dirasakan pada skala MMI II-III di Banda.

ADVERTISEMENTS

Skala MMI II yakni getaran dirasakan oleh beberapa orang, benda-benda ringan yang digantung bergoyang.

ADVERTISEMENTS

Hingga kini belum ada laporan adanya kerusakan akibat gempa tersebut. 

ADVERTISEMENTS
ADVERTISEMENTS
Exit mobile version